Ditantang Kapanlagi.com, Vanesha Prescilla Jawab Pertanyaan Kami di #KapanlagiKepo
Kapanlagi.com -
Si cantik Vanesha Prescilla lagi main-main ke kantor Kapanlagi.com nih. Pemeran Milea dalam film DILAN 1990 pun mendapatkan tantangan khusus dari kami, yaitu Kapanlagi Kepo.
Jadi kami akan bertanya beberapa hal dan Vanesha wajib untuk menjawabnya. Salah satu pertanyaannya adalah apa yang akan dilakukannya jika mendapatkan uang miliaran rupiah.
Advertisement
Ternyata Vanesha ingin membeli jet pribadi jika memiliki uang banyak, yang akan digunakan olehnya untuk berkeliling dunia. "Private jet. Buat keliling dunia," ujarnya.
Vanesha Prescilla © Kapanlagi/Budy SantosoSelain itu, tak banyak yang mengetahui jika ternyata Vanesha pernah terkena timpukan bola saat masih kecil. Akibat kejadian tersebut, kepalanya langsung terasa pusing.
"Pernah kena bola waktu itu. Jadi waktu aku SD, anak-anak cowok main bola, terus aku lewat. Yaudah kena bolanya, terus aku langsung pusing banget," tambahnya.
Masih ada sederet pertanyaan lagi nih yang dijawab oleh Vanesha. Seperti apa sih? Yuk simak selengkapnya di video ini.
Simak Berita Lainnya:
Di Balik Film DILAN 1990, Mesranya Iqbaal & Vanesha Ketika Bangun Chemistry
Deretan Fakta Unik Iqbaal 'Dilan' Ramadhan Yang Mungkin Tak Kamu Tahu
Fakta Unik Iqbaal 'Dilan' Ramadhan, Pengen Bisa Nyolong Gitar di Toko Musik!
Fashion 90-an Ala Karakter 'DILAN 1990', Tetap Keren Dipakai di Jaman Now
Cuma 10 Hari, 'DILAN 1990' Sudah Raih 3 Juta Penonton
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
(kpl/frs)
Sanjaya Ferryanto
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Vanesha Prescilla Yang Kini Miliki Badan Makin Berisi, Netizen: Milea Jadi Gemoy
-
Vanesha Prescilla & Sissy Prescillia Tunjukkan Suara Indah di Single ‘Melangkah’
-
Vanesha Prescilla & Sissy Prescillia Kesulitan Memerankan Kakak Beradik di Film 'BACKSTAGE'
-
-
Awal Mula Vanesha Prescilla dan Sissy Prescillia Ngefans Berat dengan BTS
-
Identik Sebagai Milea, Vanesha Prescilla Ingin Eksplor Karakter Lain
-
Kata Iqbaal Ramadhan dan Vanesha Prescilla Soal Dijodohkan oleh Netizen
-
Rully Anggi Beri Respon Bijak soal Kedekatan Boiyen dengan Sahabat Pria
