Drive Batal Merilis Album Baru Gara-gara Pandemi
Diterbitkan:
Kapanlagi.com -
Pandemi Covid-19 membuat jadwal perilisan album baru grup band Drive tertunda. Mau tak mau mereka harus menunda meluncurkan album tersebut hingga tahun 2021 mendatang.
Meski begitu Drive tetap berusaha produktif dengan merilis 2 buah single. Yaitu New Life dan Siasat Jitu. Kedua single tersebut nantinya juga akan masuk ke dalam deretan lagu dalam album terbaru Drive yang akan datang.
Advertisement
Supaya pandemi ini bisa segera berakhir, yuk disiplin menerapkan protokol kesehatan. #IngatPesanIbu, rajin cuci tangan dengan sabun, pakai masker dan hindari keramaian.
Sudah Baca Yang Ini Belum?
Gara-gara Pandemi, Acha Sinaga Belum Sempat Ajak Anaknya Pulang ke Indonesia
Meski Bisnisnya Terdampak Pandemi, Atta Halilintar Berusaha Tetap Berkarya dan Kreatif
Ekspresi Kocak Arie Untung Saat Lakukan Swab Test Bikin Netizen Ngakak
Ditemani Calon Suami, Begini Potret Bahagia Kesha Ratuliu Ikuti Prosesi Wisuda Online
Jalani Pola Hidup Sehat Selama Rehabilitasi, Dwi Sasono Berhenti Merokok
(Ammar Zoni dipindah ke Nusakambangan dan mengaku diperlakukan bak teroris.)
Berita Foto
(kpl/lou)
Louvina Gita
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Drive Bercerita Soal Menyikapi Pandemi di Lagu 'New Life' dan 'Siasat Jitu'
-
Terus Bikin Lagu Jadi Cara Drive Jaga Kewarasan Saat Pandemi
-
-
Akan Kunjungi Nusakambangan, Raffi Ahmad Bakal Jenguk Ammar Zoni?
-
Ammar Zoni Bukan Pengedar, Aditya Zoni Minta Pertanggungjawaban Dirjenpas
-
Raisa Klarifikasi Isu Perceraian, Akui Telah Sepakat Berpisah dengan Hamish Daud
-
Vidi Aldiano Berikan Support Kepada Raisa, Akan Selalu Ada di Sampingnya Sebagai Sahabat
-
Pesona Nurah Syahfirah: Ibu Sambung Teuku Rassya, Cantik Bak Barbie Hidup
