[INFO] Mengapa Hanggini Punya Panggilan Khas 'Jeha' ?
Kapanlagi.com -
Buat kalian Gen Z, pasti nggak asing dengan nama Hanggini. Namanya mulai tenar sejak ia membentuk Duo Jelly bersama Prilly Latuconsina. Namun jangan salah, ia juga aktif di YouTube dengan video-video nyanyiannya dan beauty tips. Dengan subscribernya yang kini sudah mencapai 500 ribu lebih, Hanggini makin dikenal sebagai vlogger.
Si cantik multitalenta ini pun punya nama panggilan khas, yaitu Jeha. Apa sih hubungan Jeha sama Hanggini? Yuk intip fakta-fakta yang telah kami kumpulkan seputar Hanggini dalam video di atas.
Advertisement
Pernikahan Seleb yang Kalah Seru
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/dka)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Putus Karena Diselingkuhi, Hanggini Tetap Profesional Kerja Bareng Junior Roberts
-
Main Film Bareng, Hanggini Sebut Junior Roberts Sok Ganteng Saat Pertama Kenal
-
Dahlia Poland Pilih Tinggal di Kos-kosan Usai Cerai, Rela Tinggalkan Rumah Mewah di Bali
-
Cerita Aurelie Moeremans Soal Relationshipnya Di Masa Lalu: Aku Sampai Dilarang Ikut Putri Indonesia
-
Aisha Retno Cerita Soal Lagu, Manggung, dan Lagu Pertama - KL KEPO
-
Na Daehoon Beri Klarifikasi Setelah Viral Isu Dugaan KDRT, Akun Diduga Jule Ungkap Alasan Selingkuh
-
Roby Tremonti Buka Suara Terkait KDRT & Pengancaman: Sampai Saat Ini Ada Foto T3l4nj4ng Aurelie?
-
Tyler Bigenho: Profil Suami Aurelie Moeremans yang Kerap Disebut Sebagai Sosok Green Flag
