Pevita Pearce Pamer Otot, Netizen Heboh

Penulis: Editor KapanLagi.com

Diterbitkan:

Kapanlagi.com -

Pevita Pearce dikenal senang melakukan aktivitas olahraga. Ia pun kerap membagikan momen-momen saat dirinya sedang workout di akun Instagram pribadinya. Berkat hasil kerja kerasnya di gym, tak heran jika Pevita berhasil membentuk muscle atau otot di tubuhnya.

Baru-baru ini, pemeran Sri Asih ini memamerkan otot yang ada di tubuhnya lewat sebuah unggahan di Instagram. Unggahan ini sontak mendapat reaksi yang positif dari para penggemar.

(kpl/atl)

VIDEO TERBARU