Setelah Istri, Anwar Fuadi Ditinggal Anak Sulung Karena Covid
Kapanlagi.com -
Tak ada kata yang mampu menggambarkan kesedihan Anwar Fuadi saat ini. Setelah kehilangan sang istri, aktor senior 74 tahun itu harus legowo kehilangan putra sulungnya karena COVID-19. Hal ini tentu saja membuat Anwar begitu kehilangan.
Istri Anwar, Farida Cosim meninggal pada Minggu (18/7) kemarin. Tiga hari berselang, tepatnya pada Rabu (21/7), sang anak menyusul. Keduanya tak mampu bertahan melawan COVID-19 karena memiliki penyakit bawaan. Simak ulasannya dalam video di atas!
Advertisement
Simak beberapa berita berikut juga ya!
- Baru Ditinggal Wafat Istri, Aktor Anwar Fuady Kini Kehilangan Putra Sulungnya Karena Terpapar Covid
- Pasca Kepergian Sang Istri, Anwar Fuady Sebut Ada Sesuatu yang Hilang
- 50 Tahun Hidup Bersama Istri, Anwar Fuadi: Sebenarnya Saya Ingin Sampai 70 Tahun
- Begini Cerita Istri Anwar Fuady Sejak Sakit Hingga Terpapar Virus Covid-19
- Kabar Duka, Istri Anwar Fuady Meninggal Dunia
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/mhr)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Penyebab Kematian Lula Lahfah Dianggap Misterius, Reza Arap Dipanggil Polisi
-
Ironis, Istri Ungkap Keinginan Terakhir Almarhum Lucky Widja Yang Belum Terwujud
-
Postingan Terakhir Lula Lahfah Sebelum Meninggal Dunia, Canda & Tertawa Bareng Reza Arap
-
Detail Penampilan Ranty Maria di Momen Pernikahan, Elegan Dengan Ball Gown Halter Neck Putih
-
Flashback Dian Sastrowardoyo & Ali Fikry Saat Pertama Kali Casting - KL SHOW
-
FULL!! Dian Sastrowardoyo & Ali Fikry Cerita Syuting Esok Tanpa Ibu - KL SHOW
-
Postingan Terakhir Lula Lahfah Sebelum Meninggal Dunia, Canda & Tertawa Bareng Reza Arap
-
Kronologi Lula Lahfah Meninggal Diungkap Ayahnya, Mendiang Sempat Tak Ada Kabar Seharian
