Sudah Persiapkan Sejak Awal, Selvi Kitty Tak Minta Harta Gono-Gini
Kapanlagi.com - Selvi Kitty resmi bercerai dengan Rangga Ilham setelah enam tahun membina rumah tangga. Saat bertemu dengan awak media, ia menjelaskan bahwa berdasarkan putusan Pengadilan Agama Tangerang, Selvi Kitty mendapatkan hak asuh anak, dan Rangga wajib memberikan nafkah setiap bulan sebesar Rp 10 juta.
Selvi mengatakan bahwa ia dan Rangga sudah memiliki perjanjian pra-nikah, dan tak akan menuntut harta gono-gini.
Selvi Kitty juga mengatakan, bahwa hingga kini, ia belum menyampaikan perihal perceraiannya dengan Rangga pada sang buah hati. Menurutnya, Abizard masih terlalu kecil, namun ia pun tak membatasi Rangga datang kapan pun ke rumahnya, untuk bertemu dengan Abizard.
Advertisement
Baca juga ya
Terjun ke Dunia Politik, Selvi Kitty Pilih Bercerai?
Selvi Kitty Ungkap Alasannya Bercerai dari Rangga Ilham Setelah 6 Tahun Membina Rumah Tangga
Gemes Banget! Foto-foto Abizard Kavin Suseno Anak Pertama Selvi Kitty dan Rangga Ilham
Selvi Kitty & Rangga Ilham Umumkan Perceraian Usai 6 Tahun Berumah Tangga
Duet dengan Selvi Kitty, Sandhy Sondoro Luncurkan Lagu 'Yang Penting Cuan'
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
Berita Foto
(kpl/eri)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
-
Momen Haru di Depan Ka'bah, Al Ghazali dan El Rumi Cium Kaki Maia Estianty Saat Umroh
-
Detik-Detik Resbob Ditangkap Polda Jawa Barat Setelah Buron di Tiga Provinsi
-
Profil Atalia Praratya: Akademisi, Aktivis Sosial, Hingga Anggota DPR RI
-
Momen Maia Estianty Dan Alyssa Daguise Foto Berdua Saat Umrah Bareng: Anak Perempuan Pertama
-
Rencana Arbil Setelah Tersenggol Dari DA 7, Prioritaskan Orangtua & Pendidikan
-
-
Apa Yang Bikin Mae Soimah Menangis Saat Memberikan Pujiannya Kepada Coach Selfi Yamma?
