Tampak Kompak dan Serasi, Willy Dozan dan Betharia Sonata Nikahkan Putrinya
Diperbarui: Diterbitkan:
Kapanlagi.com - Aktor laga Willy Dozan menikahkan anak keduanya. Ia yang telah bercerai dengan penyanyi senior Betharia Sonata dan sempat dikabarkan berkonflik selama bertahun-tahun, kini tampak kompak saat menikahkan putrinya, Nabilah Dozan, adik dari Leon Dozan.
Konflik yang terjadi antara Willy dan Betharia Sonata pun seolah luntur, bahkan keduanya tampak kompak di acara resepsi pernikahan tersebut. Simak update terbaru hanya di KapanLagi, karena kalau bukan sekarang, kapan lagi?
Advertisement
Baca Ini Juga Deh:
7 Potret Betharia Sonata dan Willy Dozan Tampil Akur - Kompak di Pertunangan Anak
Harus Dilarikan Ke Rumah Sakit, Begini Kronologi Stroke yang Dialami Betharia Sonata
Kabar Terbaru Betharia Sonata Usai Dikabarkan Kena Stroke hingga Ditemani Willy Dozan, Masih Perlu Banyak Dipantau
Dari Rano Karno - Lydia Kandou, Ini Sederet Keseruan Seleb Senior Lagi Kumpul, Siapa Idola Kalian?
7 Potret Surprise Ultah Nabilah Rahman Anak Betharia Sonata dan Willy Dozan, Dapat Kado Spesial dari sang Ibu
(Duh! Onad lagi-lagi terjerat kasus narkoba dan diamankan pihak kepolisian.)
Berita Foto
(kpl/eri)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Rinoa Aurora Cabut Laporan, Beberkan Fakta Mengejutkan Di Balik Hubungannya Dengan Leon Dozan
-
Bukan Lagu Utama, Ten2Five Bongkar Rahasia Di Balik Lagu 'I Will Fly'
-
Jalani Sidang Pembacaan Putusan MKD, Semua Kata Kasar Ahmad Sahroni Keluar
-
Once Mekel Ungkap Kronologi Meninggalnya Ayah Mertua: Beliau Malah Lebih Sehat Dari Saya
-
Ashanty Agendakan Pertemuan Dengan Pihak Ayu Chairun, Ada Peluang Damai?
-
Azizah Hanum & Rifqi Fuad Resmi Menikah! Intip Momen Bahagia & Gaya Pernikahan Greenery-nya
-
Meisya Siregar & Bebi Romeo Liburan ke China, Momen Lihat Panda Curi Perhatian
-
Momen D'Juri Loloskan Semua Academia Di Grup 2 Top 8, Mae Soimah Ungkap Alasannya
