Tertunda Pandemi, Film 'KEMARIN' Dokudrama Seventeen Siap Rilis

Kapanlagi.com -

Film dokudrama KEMARIN yang menceritakan perjalanan Seventeen Band akhirnya dirilis juga. Tentunya mengingat film tersebut harus mengalami 2 kali penundaan yang disebabkan pandemi

Ifan Seventeen sendiri merasa lega karena film ini merupakan dedikasinya untuk mendiang rekan 1 bandnya. Simak dulu penuturan Ifan selengkapnya di video berikut ini yuk KLovers.

(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)

(kpl/ntn)

Editor:

Natanael Sepaya

VIDEO TERBARU