UN1TY Rilis Single So Bad, Libatkan Komposer Handal Korea Selatan

Kapanlagi.com -

UN1TY baru saja merilis single terbarunya yang berjudul 'So Bad' pada 25 Januari 2022. Tak main-main, boyband beranggotakan 8 cowok berbakat ini berkolaborasi dengan komposer internasional untuk single ini loh. UN1TY pun berbagi cerita di balik single ‘So Bad’. Simak kisah selengkapnya dalam video di atas ya!

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(kpl/atl)

VIDEO TERBARU