Virzha, Momen Terendah & Galau 1 Tahun
Kapanlagi.com -
Beberapa waktu lalu kami sempat bermain ke kediaman Virzha dan ngobrol-ngobrol banyak hal nih KLovers. Yap, dari semua obrolan yang ada, momen terendah dalam hidup Virzha pun jadi hal yang menarik buat kami untuk disimak.
Percaya atau nggak, ternyata Virzha termasuk orang yang kalau sedang galau bisa seperti orang yang nggak tahu harus melakukan apa lho. Hanya saja yang membuatnya galau bukan soal hubungan asmara. Penasaran? Simak di video ini yuk.
Advertisement
Baca Juga yang Ini!
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/ntn)
Advertisement
BERITA TERKAIT
-
Tanggapan Virzha Usai Heboh Dikabarkan Hilang dan Digantikan Sosok Palsu
-
Sulitnya Rekaman di Rumah, Virzha Ceritakan Proses Pembuatan 'Kembali'
-
Virzha Rilis Single 'Kembali', Terinspirasi dari Buku Tentang Dimensi Lain
-
-
Angel Karamoy Ultah ke-39, Gusti Ega Sang Kekasih Beri Surprise di Los Angeles & Hadiahkan Tas Mewah
-
Angga Yunanda Jadi Kembaran Dodit Mulyanto, Akui Banyak Kesamaan? - KL TALK
-
Prilly Latuconsina Resmi Mundur dari Sinemaku Pictures: Ini Alasan di Balik Keputusan Besar!
-
Momen Helikopter Yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng Karena Cuaca Buruk, Sempat Berputar di Udara
